7bcde775-4fc6-4a1f-aa22-84fbafc6f379.jpg

Allegri targetkan perbaikan lebih lanjut

SHARE
Allegri targetkan perbaikan lebih lanjut
Allegri targetkan perbaikan lebih lanjut
Allegri targetkan perbaikan lebih lanjut

Massimiliano Allegri mengatakan dia senang dengan penampilan Bianconeri secara dalam kemenangan 3-1 malam ini atas Milan, namun Ia percaya masih banyak daerah di mana timnya dapat meningkat.

Kesalahan dalam bertahan dan pengambilan keputusan ketika kapan harus memberikan umpan menjadi daftar teratas dalam catatan sang manajer, yang ia akan mulai perbaiki ketika sang juara bertahan kembali menjalani sesi latihan pada hari Selasa.

Berkaca pada kemenangan ketika berbicara kepada media, Allegri mengatakan: "Itu adalah kinerja yang baik dari kami malam ini. Kami punya banyak tembakan, tapi sebagian pelajaran berharga dari 10 gol yang telah membuat kami kebobolan pada musim ini datang dari umpan jauh dan situasi bola mati, seperti kesempatan yang diperoleh Pazzini. Kami harus cerdas dan lebih waspada dalam hal seperti itu.

"Milan memberikan kinerja yang baik. Itu normal untuk melihat reaksi mereka setelah ketinggalan satu gol. Kami bisa melakukannya lebih baik di saat-saat tertentu. Ketika hal-hal yang tampaknya mudah kami cenderung untuk terburu-buru, dan kami sering salah dalam memberikan umpan. Kami sangat berbahaya dari situasi tendangan pojok tetapi kurang waspada saat bertahan. Dengan cara Pirlo mengambil tendangab dan tendangan bebas kami seharusnya mencetak gol lagi."

Item Terkait